Jumat, 27 Februari 2009

Manusia Menetapkan misi

Banyak manusia modern saat ini menderita penyakit yang dinamakan spiritual Patology atau spiritual illness Menurut Khalil Kavari, apabaila manusia gagal dalam mencapai makna hidupnya, mereka akan menderita kekeringan jiwa, seperti banyak terjadi di sekitar kita ini. Hal ini terjadi akibat kesalahan orientasi dalam menjalani kehidupan. Mereka menyangka bahwa makna kehidupan dapat diraih melalui materi. Tetapi pada kenyataannya mereka gagal menemukan makna kehidupan hakiki yang sesungguhnya lewat materi tersebut. Penemuan ilmiah juga diteliti oleh Danah Zohar dan Ian Marshall ini mengatakan, bahwa makna paling tinggi dan bernilai, di mana manusia akan merasa bahagia justru terletak pada aspek spiritualitasnya. Dan hal tersebut terasakan oleh manusia ketika ia ikhlas mengabdi kepada sifat atau kehendak Allah yang Maha Kuasa.
symber: ESQ Power, Ary Ginanjar Agustian

1 komentar:

Pena Diriku

Foto saya
Bekasi, Jawa barat, Indonesia
Aku Ingin menghirup berupa-rupa pengalaman,lalu terjun bebas menyelami labirin liku-liku kehidupan yang ujungnya tak dapat disangka. Ku percaya pada tenaga cinta,percaya pada kekuatan mimpi dan pengorbanan,Lebih dari itu akan membuatku percaya pada kekuatan Tuhan Semesta Alam. (novel: sang pemimpi, negeri 5 menara)